Jumat, 31 Desember 2010

National Building


Tiiinnn…tiinnn..tiiinn wooyyy orang miskin lagi cari duit tiiinn… Begitulah suasana jalan ketika melewati sebuah pasar, panas, macet, angkot ngetem sana sini..yaah gimana lagi itulah negara kita, tidak tertib dan semerawut. Sebenarnya apa yang terjadi dengan Negara kita ?? apakah karena banyaknya penduduk di Indonesia ?? lihat China, jumlah penduduknya lebih banyak dibandingkan Indonesia, tapi kenapa China bias lebih tertib dibandingkan dengan Indonesia?? Mungkin Karena kesadaran rakyat Indonesia kurang, kenapa bias seperti itu ?? dulu presiden pertama kita Soekarno lebih banyak berkiblat ke RRC mungkin karena sama-sama memiliki jumlah penduduk yang banyak. Dahulu china menerapkan sistem national building yang diartikan dari rakyat untuk rakyat. Konsep itu juga yang ingin dipakai oleh bung Karno, maka lahirlah yang namanya Pancasila. Bung Karno mengemban misi yang sangat berat untuk membangun Indonesia dengan konsep seperti itu, tapi di saat bung Karno sedang membangun konsep tersebut, beliau di ganggu oleh isu-isu politik, orang-orang yang ingin menjatuhkan beliau, sehinga runtuhlah rezim Soekarno dimana misi beliau belum selesai, sementara pemerintahan orde barunya Soeharto sangat bersebrangan dengan misi Soekarno, misi Soeharto adalah membangun Indonesia dengan konsep moderanisasi, tetapi rakyat kita belum siap dengan konsep tersebut sehingga manjadi timpang dengan misi dari Soeharto, berbeda dengan China, di saat pemerintahannya dig anti, rakyat China sudah siap mental dengan konsep baru tersebut, kesadaran rakyatnya pun semakin baik.
 Itulah yang ingin dibangun oleh Soekarno menjadikan rakyat Indonesia siap mental untuk menghadapi masa depan sehingga Negara kita lebih baik dari sekarang.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes